Cara Diet | Cara menghilangkan Jerawat | Cara memutihkan Kulit | Cara Meluruskan Rambut

Monday 17 February 2014

6 Cara memutihkan Kulit dengan cepat dan cara alami

Cara memutihkan kulit  - Kulit adalah bagian pelapis tubuh yang dimiliki setiap individu. Selain berfungsi sebagai pelapis kulit ternyata ia juga memberikan kepercayaan diri kepada setiap Individu, banyak yang menginginkan memiliki kulit yang putih dan terlihat cerah, tak heran bila semakin banyak produk pemutih kulit yang diperjual belikan.
Namun penggunaan produk yang berbahan kimia dapat membahayakan kulit kita. Terlebih lagi menggunakan bahan kimia tersebut hanya bertahan sementara akibat warna asli kulit yang bukan berwarna putih.

Cara memutihkan kulit dengan cepat
Penyebab warna kulit manusia yang berbeda – beda
Pengaruh pigmen melanin dari setiap individu menyebabkan perbedaan warna kulit dialami oleh manusia. Selain itu,intensitas paparan sinar matahari yang terlampau banyak atau sedikit juga akan mempengaruhi warna kulit. Semakin tinggi paparan sinar matahari maka akan menyebabkan penurunan kandungan folat kulit.
Nah warna kulit sebanarnya dapat diubah warnanya namun menggunakan cara alami agar lebih permanen. Nah kali ini kita akan membahas mengenai cara memutihkan kulit dengan cepat secara alami.
1. Rutin Mencuci muka
Mencuci kulit muka sesering mungkin dapat membantu mengangkat sel – sel kulit mati sehingga kulit akan menjadi cerah dan terlihat lebih putih. Namun saat mengeringkan wajah sebaiknya menggunakan kain yang lembut agar kulit wajah tidak teriritasi sehingga tidak merusak wajah anda.
2. Menggunakan ekstrak susu dan yoghurt
Jika selama ini susu dan asam laktat hanya digunakan untuk minuman kesehatan saja, namuna ternyata susu dan yoghurt dapat digunakan untuk memutihkan kulit kita. Gunakan sebagai masker atau mandi susu untuk memutihkan seluruh tubuh anda. Namun bila anda tidak memiliki banyak susu anda dapat gunakan sedikit saja dengan kain. Teteskan susu pada kain lembut lalu gunakan untuk menggosok bagian kulit muka anda. Diamkan selama beberapa menit lalu bilas menggunakan air bersih.
3. Cara memutihkan kulit menggunakan jeruk nipis dan tomat
Kandungan vitamin yang cukup banyak pada buah tomat dan buah jeruk nipis bisa digunakan untuk memutihkan kulit. Potonglah 1 atau 2 buah buah tersebut lalu gunakan untuk digosokkan pada kulit anda selama beberapa menit. Setelah itu baru anda bilas menggunakan air. Lakukan secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
4. Konsumsi sayur – sayuran dan ikan salmon
Salah satu penyebab kulit bisa menghitam adalah akibat banyaknya sel kulit yang rusak di tubuh anda. Perbanyak makan sayur – sayuran dan jenis ikan salmon untuk mempercepat proses regenerasi sel – sel kulit anda agar kulit baru cepat muncul.
5. Menggunakan Buah lemon
Buah lemon memiliki kandungan vitamin yang mirip dengan buah tomat maupun jeruk sehingga dapat bermanfaat dalam memutihkan kulit anda. Carilah 1 buah lemon lalu bagi menjadi 2 potongan. Gunakan untuk digosokkan pada bagian wajah anda selama beberapa menit didiamkan lalu anda bilas menggunakan air bersih.
6. menggunakan ekstrak beras
Beras biasanya sering digunakan orang di daerah pedesaan sebagai masker pemutih kulitnya. Anda dapat mencari langsung bedak dari beras tersebut karena terbuat dari bahan alami. Atau anda juga dapat membuatnya sendiri dengan cara dihaluskan. Gunakan sebagai masker sebaiknya di malam hari ketika anda menjelang tidur karena biasanya anda tidak akan merasa percaya diri bila keluar rumah menggunakan masker.
Itulah 6 Cara memutihkan kulit anda secara alami dan cepat efeknya bila anda rutin menggunakannya. Selamat mencoba

6 Cara memutihkan Kulit dengan cepat dan cara alami Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fitrah coba

0 comments:

Post a Comment