Cara Diet | Cara menghilangkan Jerawat | Cara memutihkan Kulit | Cara Meluruskan Rambut

Monday 24 March 2014

7 Penuhi nutrisi ini untuk mencegah rambut rontok

Mencegah rambut rontok – Rambut rontok sering kali dialami oleh setiap orang dalam intensitas yang tinggi maupun sedang. Bila rambut rontok dialami dalam tempo yang cukup sering maka potensi untuk terkena kebotakan akan semakin besar. Bagi orang yang telah lanjut masalah kebotakan bukanlah masalah, Tetapi masalah rambut rontok juga sering sialami oleh anak mudah dan sangat mengkhawatirkan. Untuk mencegah rambut rontok dari dalam ternyata harus dipenuhi beberapa nutrisi.

Berikut ini nutrisi untuk mencegah rambut rontok

1. Nutrisi dari tembaga

Mineral tembaga memiliki fungsi dalam memperkuat batang rambut. Jika tembaga kurang maka kemungkinan untuk rambut mudah sekali patah. cukupkan kebutuhan tembaga dari sumber makanan seperti kacang-kacangan, daging merah, unggas, dan sayur sayuran hijau.

2. Zinc

Dalam proses pengobatan rambut rontok biasanya menggunakan nutrisi Zinc. hal ini benar sebab zinc berfungsi dalam pembentukan rambut dan memperkuat folikel rambut anda. Zinc dapat dengan mudah didapatkan dari makanan kacang – kacangan, dan pisang.

3. Nutrisi Selenium

Selenium sangat berperan penting dalam mencegah rambut mudah patah dan bercabang. Selenium mudah diperoleh dari dari ikan tuna, kakap, udang, dan ikan sarden. Bagi anda yang vegetarian dapat mengonsumsi , keju cottage, gandum, dan bawang putih.

4. Zat besi (fe)

Nutrisi zat besi sering kekurangan bagi wanita sebab ketika menstruasi maka zat ini banyak dikeluarkan oleh tubuh. Selain sebagai mengangkut oksigen di dalam hemoglobin a ternyata kekurangan zat besi dapat menyebabkan lopecia atau kebotakan khas pada wanita. Untuk mencegahnya cukup dengan memperbanyak konsumsi makana mengandung zat besi seperti bayam, tahu, dan kacang kedelai.

5. Nutrisi Biotin

Biotin dikenal sebagai nutrisi rambut yang menyebabkan rambut mudah patah bila kekurangan. Sebaliknya bila jumlahnya terpenuhi maka rambut akan menjadi kuat dan kokoh. Anda bisa memperolehnya dari  wortel, susu, kacang-kacangan, dan biji-bijian.

6. Vitamin D

BIla anda mengalami rambut yang semakin hari semakin menipis maka bisa jadi anda mengalami kekurangan vitamin D. Oleh karena itu penuhi vitamin ini dari produk susu, dan ikan salmon

7. Vitamin E

Walaupun vitamin E lebih dikenal untuk mengatasi masalah kulit. ternyata vitamin E juga berperan dalam menjaga kesehatan rambut anda. Oleh karena itu penuhi vitamin E harian anda dari sayuran, kacang-kacangan, dan kecambah yang tinggi vitamin E

Itulah 7 nutrisi penting dalam mencegah rambut anda mengalami kerontokan. Selamat mencoa dan baca juga artikel kami lainnya .Cara membersihkan permen karet yang menempel di rambut anda

7 Penuhi nutrisi ini untuk mencegah rambut rontok Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Fitrah coba

1 comments:

  1. cara mengatasi rambut rontok dan menyuburkan rambut yang paling tepat adalah menggunakan bahan alami sebagai ramuan untuk atasi rontok

    ReplyDelete